Dalam memperingati HUT Brimob ke-69 seluruh jajaran anggota Satuan Brimob Polda Kaltim melaksanakan Upacara peringatan HUT Brimob, beserta Rombongan Kapolda Kaltim, Upacara tersebut dilaksanakan di Lapangan SPN Balikpapan dan Kapolda Kaltim IRJEN POL. Drs. ANDAYONO sebagai Inspektur Upacara.
Dan untuk peragaan sendiri khusus untuk Detasemen B Pelopor melaksanakan peragaan Boxer yang diikuti oleh 400 personil 180 dari Detasemen B dan sisanya diambil beberapa dari anggota personil Detasemen A dan Detasemen C Satbrimob Polda Kaltim.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar